Minggu, 05 Maret 2017

Soal dan Jawaban Teknik Komputer Jaringan (TKJ)

1.    Perintah-perintah untuk mengakses data pada sistem basis data adalah ....
b. SQL
c. Database
d. DDL
e. MDL
2. Tanda untuk mengakhiri suatu sintak dalam MySQL adalah ....
a. =
b. :
d. “
e. ,
3. Di bawah ini yang tidak termasuk sifat – sifat dari MySQL sebagai database server, adalah....
a. open source
b. multiplatform
c. berbasis database relasional
d. free dan komersial
4. Di bawah ini yang bukan termasuk keuntungan penggunaan sistim Basis Data, adalah....
a. mengurangi perulangan data
b. mencapai independensi data
c. mengintegrasikan data dalam beberpa file
e. mengambil data dan informasi dengan cepat
5.      Software yang termasuk dalam dalam DBMS adalah ....
b. Delphi, Microsoft Access dan MySQL
c. Visual Basic, Oracle dan MySQL
d. Microsoft Word, MySQL dan Oracle
e. Pascal, Delphi dan Visual Basic
6.      Sistem database MySQL memiliki sistem sekuritas dengan tiga verifikasi, yaitu ....
a. user(name), row dan column
c. table, host, user(name)
d. password, user(name), dan table
e. host, table, dan password
7.   Ada dua buah jenis perintah dalam SQL, yaitu ....
a. DDL dan DDM
b. DML dan MDL
d. DLD dan MDL
e. DDL dan DML
8. Di bawah ini termasuk dalam perintah dasar yang tidak termasuk Data Definition Language,adalah....
a. create
b. alter
d. rename
e. drop
9. suatu program yg mengerti protocol HTTP dan dapat menanggapi permintaan dari web browser yg menggunakan protocol tersebut,adalah
a. DBMS selection
b. Application design
c. Web hosting
d. Web server
e. Web
10.    phpMyAdmin merupakan bagian untuk mengelola basis data . . .
a. Apache
b. MySQL-
c. PHP
d. Squid
e. Proxy
11. yang termasuk  teknik utama dalam recovery adalah
a. deferred update
b. database planning
c. database design
d. DBMS selection
e. Aplication design
            12.  yang termasuk 6fase proses perancangan basis data,kecuali
a. pemilihan DBMS
b. iplementasi system basis data
c. perancangan basis data secara fisik
d. immediate update
e. pengumpulan data dan analisis
13. kegiatan perencanaan konseptual,logical,fisical pada basis data disebut
a. DBMS selection
b. Application design
c. Data base design
d. Data base planning
e. prototyping
14. kegiatan membangun model pekerjaan/kegiatan pada aplikasi disebut
a. DBMS selection
b. Application design
c. Data base design
d. Data base planning
e. prototyping
15. suatu system diinternet yang memungkinkan siapapun agar bisa menyediakan informasi
a. DBMS selection
b. Application design
c. Web hosting
d. Web server

e. Web

Tidak ada komentar:

Posting Komentar